Recana Pembangunan Jangka Menengah Kalurahan Pengkok Tahun 2023
Pelayanan 12 Agustus 2022 13:25:53 WIB
Musyawarah kalurahan yang membahas mengenai Rencana Pembangunan Jangka Menengah Kalurahan Pengkok telah dilaksanakan Senin, 1 Agustus 2022 jam 09.00 di aula Balai Kalurahan Pengkok dengan lancar.
Musyawarah ini dihadiri oleh Pamong Kalurahan Pengkok, Tokoh masyarakat, Lembaga Kalurahan, Muspika Kapanewon Patuk, Kapolse dan Danramil Kapanewon Patuk, serta tamu undangan yang terkait.
Musyawarah ini merupakan agenda rutin yang di selenggarakan oleh Badan Pengawas Kalurahan. Musyawarah ini diselenggarakan untuk menyusun RKP Kalurahan sebagai pegangan dalam pelaksanaan program pembangunan ditahun 2023. Penyusunan RKP ini telah mengacu pada usulan masyarakat.
Musyawarah yang telah terselenggara dan dihadiri oleh berbagai pihak, diharapkan dapat menjadi sarana oleh masyarakat untuk turut mengawal,mengawasai dan membantu kelancaran program yang telah disusun pada tahun depan sehingga visi misi yang telah disampaikan oleh bapak Lurah pada awal masa jabatannya dapat terwujud.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PERTEMUAN RUTIN PKK KALURAHAN PENGKOK
- PENYALURAN BLT DD TAHAP IV BULAN APRIL TAHUN 2025
- PENYALURAN BLT DD TAHAP I,II,III KALURAHAN PENGKOK TAHUN 2025
- Pemda DIY Siapkan Bonus Atlet PON dan Peparnas Rp 33.4 Miliar
- Safari Ramadhan Pemerintah Kalurahan Pengkok, Merajut Keakraban Antara Pemerintah Bersama Masyarakat
- SAFARI TARAWEH KAPANEWON PATUK
- APEL PAGI PAMONG KALURAHAN PENGKOK