PEMBEKALAN PETUGAS REGISTRASI SOSIAL EKONOMI TAHUN 2022
Pelayanan 13 Oktober 2022 13:06:25 WIB
Sebanyak 5 orang petugas lapangan Registrasi Sosial Ekonomi tahun 2022 dari Kalurahan Pengkok mengikuti pelatihan di Hotel New Saphire Yogyakarta. Pelatihan berlangsung selama 3 hari. Kegiatan ini dilakukan untuk menyampaikan konsep definisi, dan standar operasional prosedur pendataan lapangan.
Petugas harus memahami konsep dan definisi tujuh cakupan data yang akan dikumpulkan yaitu: 1. Kondisi sosioekonomi demografis; 2. Kondisi perumahan dan sanitasi air bersih; 3. Kepemilikan aset; 4. Kondisi kerentanan kelompok penduduk khusus; 5. Informasi geospasial; 6. Tingkat kesejahteraan; dan 7. Informasi sosial ekonomi lainnya.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI DANA DESA TAHAP XI BULAN NOVEMBER 2024
- Atlet Angkat Berat NPC Gunungkidul Dipanggil Timnas Asian Youth Paragames Thailand
- STUDY TIRU GAPOKTAN SEDYO MULYO KALURAHAN PENGKOK KE CEPOGO BOYOLALI
- 2 Atlit Asal Kalurahan Pengkok Berhasil Mempersembahkan 3 Medali untuk Kontingen D.I.Yogyakarta
- PENYALURAN BLT DD TAHAP X BULAN OKTOBER 2024
- PENYALURAN CADANGAN PANGAN PEMERINTAH (CPP) BULAN OKTOBER 2024
- HARI JADI KABUPATEN GUNUNGKIDUL KE-194 TAHUN 2024